Posted by : Unknown Kamis, 29 September 2016

Nama : Hatake Kakashi
Umur : 26 tahun
Tanggal lahir : 15 september
Ranking :jounin
asal : Konoha
Guru : Namikaze Minato
Rekan : Guy, Obito uchiha, Rin
Murid : Naruto Uzumaki, Sasuke Uchiha, Haruno Sakura
Tinggi Badan : 181cm
Berat Badan : 67,5kg
Warna Mata : Hitam (Kanan),
Sharingan (Kiri)
Warna Rambut : Putih Keperakan
Golongan Darah : O
Hobi : Membaca Buku Icha-Icha
Series
Makanan Favorit : Sup Miso
Kata Favorit : Kerja Tim
Rank : Anbu, Jounin
Lulus Akademi : 5th
Lulus Ujian Chunin : 6th
Jounin : 13th
Anbu : 14th - 15th
Misi Yang Telah Dilaksanakan :
- 197 Misi Tingkat D
- 190 Misi Tingkat C
- 414 Misi Tingkat B
- 298 Misi Tingkat A
- 42 Misi Tingkat S
Julukan : Kakashi Si Sharingan
Keluarga : Sakumo Hatake (Ayah)
Guru : Minato Namikaze
Murid : Naruto Uzumaki, Sakura
Haruno, Sasuke Uchiha, Sai
Rekan : Maito Guy, Yamato, Iruka
Umino, Asuma Sarutobi, Kurenai
Yuuhi, Rin, Obito Uchiha
Rival : Maito Guy
Elemen : Katon, Suiton, Doton,
Raiton, Hyouton
Kekkei Genkai : Sharingan,
Mangekyou Sharingan
Kuchiyose : Pakkun, Bull, Urushi,
Shiba, Bisuke, Akino, Uhei, Guruko









Karakteristik
Kakashi dicirikan dengan mata yang sayu, rambut yang berwarna putih, mata kirinya ditutupi pelindung kepala Konoha, dan selalu membawa buku noveldewasa "Icha-Icha Paradise" yang merupakan karya Jiraiya. Menurut Sakura, Kakashi ini selalu memasang wajah tidak bersemangat sehingga ia terlihat tidak memiliki wibawa. Tapi anehnya ada seorang pengawas ujian chuunin yang menyukainya, ialah Anko Mitarashi.
Hal unik yang dimiliki Kakashi adalah mulut dan hidungnya yang tidak pernah diperlihatkan. Kelakuannya yang paling menjengkelkan bagi Narutodan kawan-kawannya ialah kebiasaan Kakashi yang jarang datang tepat waktu (terlambat 3 jam sampai 12 jam) dengan alasan konyol seperti "Aku tersesat di jalan bernama kehidupan," ataupun "Di jalan aku bertemu wanita tua,".
Dibalik itu semua, dia memiliki masa lalu yang pahit. Dia juga pandai merangkai kata. Salah satu kalimat yang paling berkesan adalah: "ninja yang melanggar aturan disebut sampah, tetapi ninja yang tidak memperdulikan temannya lebih rendah dari sampah". Dia sering mengucapkan ini karena dia telah disadarkan oleh temannya yg mati di dalam misi, Obito Uchiha. Sebelumnya, dia adalah orang yg sangat mementingkan aturan.
Kakasi Hatake diberi sharingan oleh Obito Uciha, yaitu teman di grupnya. Ia dijuluki "Sharingan no Kakashi" dan "Copy Ninja Kakashi" karena kemampuannya meniru jurus orang lain dengan sharingan-nya.
Kemampuan
Kakashi dikenal luas sebagai ninja peniru (copy ninja). Kemampuan ini didapatnya dari sharingan yang di mata kirinya. Mata ini bisa membaca gerakan sampai tiga detik sebelum kejadian. Bisa juga sebagai media Doujutsu atau jutsu menggunakan mata yaitu Sharingan

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © SipAnime - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -